Rapat Koordinasi Manajemen SMKN 1 Blora
Kamis, 2 Februari 2023 Rapat Koordinasi dengan pembahasan beberapa agenda yang dijadikan dalam satu rapat di bulan Februari diadakan siang ini sedari pukul 13.00 s.d. 15.30 WIB yang berkaitan dengan :
- Evaluasi Kegiatan bulan Januari serta rencana kegiatan bulan Februari 2023
- Koordinasi Kepanitiaan Penilaian Tengah Semester (PTS)
- Koordinasi Persiapan Uji Sertifikasi Kompetensi (USK) Tahun 2022/2023
- Koordinasi Komunitas belajar P5
- Koordinasi Komunitas Belajar GLS
- Koordinasi tentang Lomba Kompetensi Siswa (LKS)
Dengan pembahasan agenda tersebut, cukup banyak PR yang harus dikerjakan pada masing-masing unit kerja SMK N 1 Blora , khususnya Top Maanajemen yang mendominasi sistem di SMK N 1 Blora ini.
Selain agenda tersebut, disampaikan juga evaluasi dari masing-masing unit kerja pada bulan Januari 2023 ini dimulai dari Evaluasi Hasil Audit Eksternal, Penyampaian Evaluasi dari Unit Tata Usaha, Unit Kerja Kurikulum , Kesiswaan, Sarana Prasarana , serta tak luput Humas / Hubin.
Rencana agenda koordinasi dari masing-masing unit kerja akan diagendakan rutin mulai semester genap ini per tiap bulannya dengan agenda yang lain yang bersifat Urgenitas.
“ Pendidik yang baik adalah pendidik yang membersamai dengan peseta didik,” tegas Miftahul Ulum, S.Pd., M.Pd. saat membuka koordinasi siang ini
“ Tumbuh dan berkembang bersama untuk kemajuan SMK yang saya harapkan,” ungkapnya kembali untuk memberi penekanan kepada guru-guru SMK N 1 Blora tentang Integritas yang harus ada pada individu guru.
“ Pemanfaatan IT dalam semua unit kerja harus maksimal, penggunaan digitalisasi yang maksimal dan Less Paper” ungkap Drs. Yusman, M.Pd. selaku Top Manajemen SMK N 1 Blora.
Di sisi lain kurikulum juga menyampaikan agenda yang ada pada bulan Februari ini, yakni rencana Asesmen Sumatif Tengah Semestef Kelas 10,11 melalui aplikasi E-learning SMK N 1 Blora, Persiapan UKK, Pendampingan PMM ( minimal guru sudah membuka 13 modul), Uji Kompetensi kelas 12, Pelatihan E-Learning, dan PMM untuk guru, serta dibentuknya komunitas belajar.
“ Alhamdulillah siang ini sudah terbentuk komunitas belajar Gerakan Literasi Sekolah (GLS) tepatnya komunitas GELIS yang menjadi icon tim GLS, dan komunitas Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5),” imbuhnya lagi.
“Masih ditemukan adanya siswa yang belum memenuhi standar untuk ukuran rambut, penggunaan seragam serta atribut baik seragam siswa tiap harinya maupun pemakaian wearpack produktif yang belum sesuai, meminimalkan siswa yang datang terlambat dengan pemberian konsekuensi siswa yang datang terlambat unuk berolahraga dan membantu membersihkan area masjid, rencana pelaksanan LKS, pelaksanaan FLS2N, dan OSN,” merupakan bahasan dari unit kesiswaan yang dipaparkan oleh Eko Kusriyanto, S.Pd.
Evaluasi dari sarana prasarana yakni, “ Untuk kebersihan mohon dimaksimalkan, maksimalkan keadaan situasi sekolah supaya kondusif, aman, ramah lingkungan, menjaga kebersihan, kerapian, dan ketertiban ruangan, serta penanggung jawab ruang saling mengingatkan.” “Pemangkasan pohon yang sudah tua di sekolah juga target dari unit sarana prasarana” Terang Gatot Pulosoro, S.Kom
Tak luput juga dari unit Humas / Hubin menyampaikan “ Kebutuhan untuk PKL dari industri pun masih banyak yang harus dipetakan, dan juga agenda penandatanganan MOu dengan PT Polytron Kudus akan terealisasikan dalam waktu dekat ini,” papar Nunuk S, S.Pd., M.Pd selaku Waka Humas.
“ Alhamdulillah juga untuk keterserapan tamatan SMK N 1 Blora di dunia industri / dunia usaha pun masih dalam prosentase 92,5% yang dimana artinya lulusan dari SMK N 1 Blora menempati dunia perusahaan dengan aman, sedang sisanya melanjutkan sekolah dan berwirausaha,” terangnya kembali.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMK NEGERI 1 BLORA : PENGUMUMAN PRESTASI SMKN 1 BLORA
Senin, 17 November 2025 SMK Negeri 1 Blora kembali melaksanakan upacara rutin yang bertempat di lapangan utama sekolah, dengan diikuti oleh seluruh peserta didik dari kelas 10, 11, dan
SMKN 1 BLORA GELAR OPENING MONEV “PINTAR BERSAMA DAIHATSU” UNTUK PERKUAT SINERGI DUNIA PENDIDIKAN DAN INDUSTRI OTOMOTIF
Blora, 10 November 2025 — Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Blora kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat hubungan antara dunia pendidikan dan industri otomotif m
SMKN 1 BLORA GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN NASIONAL 2025, MOMENTUM MENUMBUHKAN SEMANGAT KEPAHLAWANAN DI KALANGAN PELAJAR
Blora, 10 November 2025 dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional yang jatuh pada Senin, 10 November 2025, SMK Negeri 1 Blora menggelar upacara bendera yang berlangsung khidmat d
SMK NEGERI 1 BLORA : GELAR ACARA LEPAS PURNA TUGAS
Blora, 31 Oktober 2025 — Suasana haru dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula Utara SMK Negeri 1 Blora pada Jumat siang (31/10/2025). Seluruh guru dan karyawan menghadiri acara Le
SMK NEGERI 1 BLORA GELAR “ESTENSI BULAN BAHASA COMPETITION 2025” UNTUK WUJUDKAN GENERASI KREATIF DAN LITERATIF
Blora, 28–29 Oktober 2025 — Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa dan Sastra Indonesia, SMK Negeri 1 Blora menyelenggarakan kegiatan bertajuk “Estensi Bulan Bahasa Co
SMK NEGERI 1 BLORA : PEMBAGIAN RAPOR ASTS SEMESTER GANJIL TAHUN 2025
Jumat, 17 Oktober 2025 SMK Negeri 1Blora mengadakan penerimaan rapor Asesmen Sumatif Tengah Semester (ASTS) bagi seluruh siswa kelas 10,11,12 yang sudah dimulai dari Selasa, 14 Oktober
DHARMA WANITA PERSATUAN SMK NEGERI 1 BLORA
Jumat, 17 Oktober 2025 – Dharma Wanita Persatuan (DWP) SMK Negeri 1 Blora menggelar kegiatan arisan rutin yang berlangsung dengan penuh keakraban dan kebersamaan. Kegiatan ini tid
SMK NEGERI 1 BLORA : BHINA GOES TO SCHOOL
Blora, 16 Oktober 2025 Rumah Sakit (RS) Bhina Rembang adakan Medical Check Up (MCU) dan Pemeriksaan Mata Gratis di SMK Negeri 1 Blora. Sedari pukul 09.00 s.d. selesai RS yang swasta ya
SMK NEGERI 1 BLORA : BEAUTY AND HANDSOME CLASS WITH VIVA COSMETICS
Rabu, 15 Oktober 2025 bertempat di ruang aula selatan SMK Negeri 1 Blora adakan Pelatihan Kecantikan Viva Cosmetics yang bertema : Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan di Industri
SMK NEGERI 1 BLORA : ADAKAN PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN PENGURUS OSIS DAN MPK
Kudus, 13 Oktober 2025 – Tepat pukul 07.00 di lapangan depan SMK Negeri 1 Blora mengawali hari dengan pelaksanaan upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) bagi Pengurus OSIS
